memekee

Ini Tanda-tandanya Vagina Juga Bisa Menua

Menjadi tua adalah pasti bagi makhluk hidup. Organ-organ tubuh manusia juga bisa menua, tak terkecuali vagina. Seperti apa tandanya?

Tanda-tandanya Vagina Juga Bisa Menua
"Antara lain terasa longgar karena menurunnya produksi kolagen," jelas dr Enrina Diah, SpBP. Penuaan pada vagina juga ditandai warnanya yang menjadi lebih gelap. Hal ini antara lain dikarenakan pigmentasi yang muncul karena luka maupun infeksi jamur.

Tanda lainnya adalah menggelambirnya bibir vagina. "Ini bisa menimbulkan masalah baru yakni keputihan. Sebab di bibir kemaluan ada selaput lendir, gelambir ini akan lebih banyak keluarkan lendir karena posisinya itu sendiri," jelas dr Enrina.

Longgarnya vagina bisa berdampak pada kepuasaan hubungan intim. Selain itu juga menyebabkan kesulitan menahan urine.

Umumnya di usia 30 tahun, seseorang kehilangan 35 persen kolagennya. Nah, kolagen yang hilang tak cuma di wajah, namun juga seluruh badan, tak terkecuali di organ genital. "Di usia 40-50 tahun lebih tidak ada ada," ucap dr Enrina.

Persalinan melalui vagina yang terlalu sering, melahirkan bayi yang terlalu besar, dan hubungan seksual mau tidak mau akan membuat vagina 'menua'. Agar vagina awet muda, cara yang bisa dilakukan adalah rutin senam kegel. Jika tak mau repot, prosedur bedah plastik bisa menjadi solusi. (sumber: Detik,memobee)
Jangan Lupa Gabung di Facebook dan Tweeter Sobat Muda yah!

Related Post

INTIM 864033740144260127

Post a Comment

emo-but-icon

Terbaru

Space Banner

Kunjungi Juga

Prediksi Bola ajangprediksi.com Berita Sepakbola dan Prediksi Bola Terkini. arrow
Bingkai Hiburan bingkaihiburan.com Temukan informasi seputar serba serbi unik dan menarik di sini. arrow
Iklan oleh Sobat Muda info

item